Tag: mubadalah
  • Membangun Rumah Tangga dengan Prinsip Kesalingan

    Membangun Rumah Tangga dengan Prinsip Kesalingan

    /
    /

    0

    Judul buku: Perempuan (bukan) Makhluk Domestik, Penulis: Faqihuddin Abdul Kodir, Penerbit: Afkaruna, Tebal Buku:178 Halaman, Tahun Terbit: 2022, Peresensi: Fathur Roziqin Neswa.id- Beban nafkah rumah tangga bukan kewajiban mutlak sepihak, melainkan kedua belah pihak. Beban domestik rumah tangga bukan kewajiban mutlak sepihak, melainkan kedua belah pihak. Begitu pun juga mengurus anak bukan kewajiban mutlak sepihak,…

    Selengkapnya »

  • Jihad Menghapus Kekerasan terhadap Perempuan

    Jihad Menghapus Kekerasan terhadap Perempuan

    /
    /

    0

    Penghapusan kekerasan terhadap perempuan adalah salah satu tujuan program SDGs yang terus diupayakan. Kekerasan terhadap perempuan merupakan salah satu bentuk pelanggaran hak asasi manusia, karena memiliki dampak yang serius dan perlu diperhatikan oleh berbagai pihak. Kekerasan seksual terhadap perempuan memiliki dampak yang luar biasa, baik penderitaan psikis, kesehatan, ekonomi, maupun sosial politik. Kasus tindak kekerasan…

    Selengkapnya »

  • Relasi Imam-Makmum dalam Pernikahan

    Relasi Imam-Makmum dalam Pernikahan

    /
    /

    0

    Terkadang, untuk menjelaskan suatu hal butuh mencari padanan dengan hal lain. Selain membantu mendefinisikan, berfungsi pula untuk memperjelas persamaan keduanya. Adalah pernikahan, sebuah istilah yang memiliki ragam padanan (analogi). Suatu waktu disamakan dengan mahligai ketika menjelaskannya sebagai pasangan raja dan ratu, dua orang yang memiliki kuasa (kerajaan) di dalam rumah tangganya. Di saat yang lain,…

    Selengkapnya »

  • Dari Pembebasan Teologis ke Keadilan Hakiki

    Dari Pembebasan Teologis ke Keadilan Hakiki

    /
    /

    0

    Judul               : Nalar Kritis Muslimah, Refleksi atas Keperempuanan, Kemanusiaan, dan Keislaman Penulis             : Dr. Nur Rofiah, Bil. Uzm Penerbit           : Afkaruna Tahun              : Agustus, 2020 Halaman          : xiii + 225 ISBN               : 978-623-90632-9-0   Secara teologis (tauhid), Islam menghilangkan bahkan melarang “penyembahan” atau “ketaatan” pada selain Tuhan baik berupa materi, figur, atau sistem kekuasaan…

    Selengkapnya »

  • Serat Chentini dan Prototype Mubadalah

    Serat Chentini dan Prototype Mubadalah

    /
    /

    0

    Serat yang terdiri dari 12 jilid dan berbentuk tembang ini banyak digubah kembali oleh para sejarawan dan cendekia, seperti Pustaka Centhini (Ringkasan 12 Jilid Serat Centhini) oleh Ki Sumidi Adisasmita (Bahasa Jawa), Ringkasan Centini (Suluk Tambanglaras) oleh R.M.A. Sumahatma, Serat Centhini oleh Agus Wahyudi (Bahasa Indonesia). Pun kajiannya mewujud dalam telaah luas termasuk di antaranya…

    Selengkapnya »

  • Belajar dari ‘Kemurtadan’ Perempuan; Refleksi Buku Biografi Ayaan Hirsi Ali (Part II)

    Belajar dari ‘Kemurtadan’ Perempuan; Refleksi Buku Biografi Ayaan Hirsi Ali (Part II)

    /
    /

    0

    Penemuan dan PengingkaranAyaan Hirsi Ali bukanlah perempuan biasa, ia lahir dari orang tua yang memiliki tingkat literasi cukup tinggi. Di usia sekolah dasar dia sudah menguasai beberapa bahasa; Somali, Arab, Amharic (Ethiopia), Swahili (Kenya), dan Inggris. Ketika remaja, dia sangat gemar membaca karya sastra dari novel klasik Inggris, misalnya: 1984, Adventures of Huckleberry Finn, The…

    Selengkapnya »

  • Belajar dari ‘Kemurtadan’ Perempuan; Refleksi Buku Biografi Ayaan Hirsi Ali (Part I)

    Belajar dari ‘Kemurtadan’ Perempuan; Refleksi Buku Biografi Ayaan Hirsi Ali (Part I)

    /
    /

    0

    Konsep Islam yang adil dan anti kekerasan ternyata tidak begitu saja diterima dan dirasakan oleh umat manusia, bahkan tidak oleh muslim itu sendiri. Adalah Ayaan Hirsi Ali, muslimah Somalia yang memilih meninggalkan Islam setelah mengalami dan menyaksikan pengalaman-pengalaman buruk sebagai perempuan muslim, setidaknya dari pengalaman sunat perempuan, rasisme, dan kekerasan terhadap perempuan. Tulisan ini mengulas…

    Selengkapnya »

  • Suami atau Orang Tua?

    Suami atau Orang Tua?

    /
    /

    0

    Sependek –atau sejauh- ini tak jarang saya menerima keluhan perempuan tentang rumah tangga mereka. Meski saya bukan anggota HAM atau komnas perempuan tapi naluri kemanusiaan saya meronta ketika mendengar keluhan yang mereka sampaikan (sekaligus naluri kejombloan bergidik ngeri pada laki-laki misoginis).Seperti saudara saya fillah, dilarang oleh suaminya untuk mengunjungi orang tuanya dalam waktu yang relatif…

    Selengkapnya »

  • Kriteria Memilih Pasangan Hidup Dalam Islam

    Kriteria Memilih Pasangan Hidup Dalam Islam

    /
    /

    0

    Pernikahan atau tepatnya “keberpasangan” merupakan ketetapan Ilahi atas segala makhluk. Allah menyebutnya berulang-ulang di dalam Al-Qur’an, diantaranya yang terdapat di dalam surat Adz Dzāriyāt ayat 49. “Segala sesuatu kami ciptakan berpasang-pasangan agar kamu menyadari (kebesaran Allah)” Mendambakan pasangan merupakah fitrah sebelum dewasa dan merupakan dorongan kuat setelah dewasa. Maka di dalam Islam disyari’atkan adanya hubungan…

    Selengkapnya »