-
Membaca Gerakan GUSDURian; Euforia Solidaritas Kemanusiaan
/
/
Apa yang terlintas dalam benak ketika mendengar kata Gus Dur? Bagi orang yang hidup tahun 90-an, sosok Gus Dur masih sangat membekas dalam ingatan ketika ia menjadi ketua PBNU, ketuka DKJ (Dewan Kesenian Jakarta), hingga menjadi presiden yang cukup fenomenal. Menjabat sebagai presiden selama 2 tahun, ada banyak sekali kebijakan yang sudah dilakukan oleh Gus […]
-
Menyikapi LGBT
/
/
Akhir-akhir ini isu LGBT –yang oleh sebagian ditambah dengan Q/Queer- kembali mengemuka, minggu kemarin sempat jadi topik populer di beranda twitter. Seperti biasa, secara umum ada dua kubu pro-kontra, mendukung penuh secara mutlak LGBT, baik orientasi atau sikap yang lahir dari orientasi tersebut dengan dalih Hak Asasi Manusia. Dan kubu yang menentangnya secara totalitas. Sikap […]
-
Kemanusiaan pada Masa Wabah Corona
/
/
Judul Buku : Kemanusiaan pada Masa Wabah Corona Penulis Buku : 110 Penulis Satupena Penerbit Buku : Balai Pustaka Cetakan : Tahun 2020 Tebal : xx + 920 Halaman Buku ini terbit sebagai respon terhadap munculnya wabah Covid-19 yang sangat mencemaskan masyarakat dunia. Terdiri dari esai, opini, feature, dan puisi yang ditulis oleh penulis-penulis anggota […]